Berita

Kunjungan dan Pemantauan Rekapitulasi Perhitungan Suara pada Pemilu 2024 oleh Bakesbangpol Kota Malang

Minggu, 18 Februari 2024 pukul 13.30 WIB telah dilaksanakan kegiatan kunjungan dan pemantauan oleh Kepala Badan, Sekretaris, dan Kepla Bidang Wasnas beserta staf Bakesbangpol Kota Malang dalam rangka pemantauan rekapitulasi perhitungan suara pada pemilu 2024 di Kota Malang. Adapun rangkaian kegiatan kunjungan, adalah sebagai berikut : Pukul 14.15 WIB Kepala Badan, Sekretaris, dan Kepala Bidang […]

Kunjungan dan Pemantauan Rekapitulasi Perhitungan Suara pada Pemilu 2024 oleh Bakesbangpol Kota Malang Read More »

RAPAT KOORDINASI PERKEMBANGAN POLITIK (PROGRES PENYELENGGARAAN PEMILU TAHUN 2024) BERSAMA FORKOPIMDA, KPU DAN BAWASLU KOTA MALANG

Senin, 22 Januari 2024, pukul 15.00 WIB di Ruang Rapat Walikota Malang, Jl. Tugu No.1 Kel. Kidul Dalem Kec. Klojen Kota Malang telah dilaksanakan rapat koordinasi perkembangan politik (progres penyelenggaraan pemilu tahun 2024) bersama Forkopimda, KPU dan Bawaslu Kota Malang yang diselenggarakan oleh Bakesbangpol Kota Malang yang dihadiri oleh sekitar 25 orang, diantaranya : Walikota

RAPAT KOORDINASI PERKEMBANGAN POLITIK (PROGRES PENYELENGGARAAN PEMILU TAHUN 2024) BERSAMA FORKOPIMDA, KPU DAN BAWASLU KOTA MALANG Read More »

Pendidikan Wawasan Kebangsaan Tahun 2023 Melalui Penguatan Karakter dan Wawasan Kebangsaan bagi Masyarakat di Wilayah Kota Malang Dalam Rangka Mewujudkan Malang Kota Bermartabat

Jum’at, 4 Agustus 2023 mulai 19.00 WIB telah dilaksanakan Pendidikan Wawasan Kebangsaan Tahun 2023 Melalui Penguatan Karakter Dan Wawasan Kebangsaan Bagi Masyarakat Kota Malang Dalam Rangka Mewujudkan Kota Malang Bermartabat. Kegiatan yang dilaksanakan oleh Bakesbangpol Kota Malang, di Aula Concordia Hotel Pelangi di Jl. Merdeka Selatan No. 3 Kel. Kauman Kec. Klojen Kota Malang, sebagai

Pendidikan Wawasan Kebangsaan Tahun 2023 Melalui Penguatan Karakter dan Wawasan Kebangsaan bagi Masyarakat di Wilayah Kota Malang Dalam Rangka Mewujudkan Malang Kota Bermartabat Read More »

Pengukuhan dan Sosialisasi Forum Kewaspadaan Dini

Banyaknya kerusuhan dan bencana yang terjadi diberbagai penjuru tanah air menjadi perhatian tersendiri bagi Kota Malang. Memastikan Kota Malang tetap aman Pemerintah Kota Malang membentuk Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM),Kamis (20/2). Forum yang berada di bawah wewenang Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Kota Malang ini berfungsi sebagai media pengawasan dan pemberian informasi pada masyarakat.

Pengukuhan dan Sosialisasi Forum Kewaspadaan Dini Read More »

Scroll to Top