Walikota Malang Sambung Rasa dengan Warga Kelurahan Mulyorejo

Malang – Masih dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada masyarakat Kota Malang, khususnya warga kelurahan Mulyorejo Kecamatan Sukun, Walikota Malang, H. Moch Anton melaksanakan sambung rasa (red. Blusukan) dengan di dampingi oleh Ketua TP PKK Kota Malang, Hj. Dewi Farida Suryani beserta SKPD terkait. Pada kegiatan yang dilaksanakan pada hari Minggu (9/10) tersebut, Abah Anton, demikian […]

Walikota Malang Sambung Rasa dengan Warga Kelurahan Mulyorejo Read More »