Pemerintah Indonesia diminta terlibat aktif menghentikan konflik militer yang terjadi di Suriah. Sebab anak-anak dan warga sipil menjadi korban dalam konflik militer tersebut itulah salah satu bunyi orasi oleh Aliansi Pemuda Indonesia Malang Cabang Kota Malang. Mereka menyuarakan kepedulian mereka untuk warga Suriah, khususnya di Kota Aleppo. Mereka juga menggalang dana untuk membantu pengobatan warga sipil di negara kawasan Timur …
Read More »