BERITABerita Bakesbangpol

Walikota Malang Sutiaji Ajak Seluruh Kepada Dinas Komitmen Kinerja Berdasarkan SAKIP

Walikota Malang Sutiaji sangat serius memperbaiki birokrasi pelayanan kepada masyarakat Kota Malang. Keseriusan itu terlihat ketika sejumlah Kepala Dinas di jajaran Pemkot Malang membubuhkan tandatangan Perjanjian Kinerja Tahun 2019 di Ruang Sidang Balaikota Malang, Rabu (16/1/2019). Sutiaji menandatangani surat perjanjian kinerja 2019 itu satu per satu di hadapan para kepala…

Read more
BERITABerita Bakesbangpol

Forkopimda Kota Malang dipimpin Walikota Malang Melakukan Safari Gereja dan Silaturahmi

Malang – Dalam rangka menjaga kondusifitas Kota Malang saat Perayaan Natal 2018 sekaligus mempererat tali silaturahmi dengan umat nasrani, Walikota Malang, H. Sutiaji dan Wakil Walikota Malang, H. Sofyan Edi Jarwoko beserta Forkopimda Kota Malang dan Forkopimda Plus menggelar kegiatan Safari Gereja. Mengambil start di Rumah Dinas Walikota Malang Jl….

Read more
BERITABerita Bakesbangpol

Walikota Malang Sutiaji, menghadiri Perayaan Natal 2018 GBI Diaspora Sejahtera Malang

Malang – Bertempat di Gedung Graha Cakrawala Malang pada hari Minggu (23/12) telah dilaksanakan Perayaan Natal 2018 yang digelar oleh GBI Diaspora Sejahtera Malang. Walikota Malang, H. Sutiaji didampingi oleh Wakil Walikota Malang, H. Sofyan Edi Jarwoko, Ketua TP PKK Kota Malang, H. Widayati Sutiaji menghadiri secara resmi acara dimaksud….

Read more
BERITABerita Bakesbangpol

Ini Arahan Wali Kota Malang Dalam Sosialiasi Penanggulangan Radikalisme

Dalam rangka kegiatan peningkatan keamanan, ketenteraman dan ketertiban lingkungan, Kecamatan Kedungkandang menggelar sosialiasi penanggulangan ancaman radikalisme, Minggu (18/11). Kegiatan yang dilaksanakan di kantor Kecamatan Kedungkandang ini dihadiri oleh Wali Kota Malang Drs. H. Sutiaji yang secara khusus memberikan pengarahan. Kegiatan yang melibatkan Ketua RT/RW serta tokoh masyarakat se-Kecamatan Kedungkandang. Dalam…

Read more
BERITABerita BakesbangpolIntegrasi Bangsa

FKUB Kab. Pesawaran Silaturahmi ke FKUB Kota Malang

Klojen (bakesbangpol.malangkota.go.id) –  Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Sosial Setda Kota Malang Drs. Abdul Malik, M.Pd menerima kunjungan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kabupaten Pesawaran Provinsi Lampung di Ruang Majapahit Balai Kota Malang, Rabu (10/10). Rombongan tamu yang berjumlah 17 orang tersebut dipimpin oleh Ketua FKUB Kabupaten Pesawaran, H. Giarto, M.Pd.I. Hadir pula…

Read more
BERITABerita BakesbangpolKewaspadaan Daerah

Wakil Wali Kota Malang Imbau Peranan FKDM Dioptimalkan

Klojen (bakesbangpol.malangkota.go.id) – Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Bakesbangpol Kota Malang berdiskusi dengan Wakil Wali Kota Malang di ruang Rapat Wakil Wali Kota Malang, Selasa (9/10). Dalam diskusi yang dihadiri 18 orang ini Ketua FKDM Kota Malang, Nurudin Hadi memperkenalkan anggota FKDM periode 2018 secara rinci. Disampaikannya, fungsi dan tugas FKDM…

Read more
BERITABerita BakesbangpolKewaspadaan Daerah

Cegah Politik Uang, Bakesbangpol Kota Malang Sebar 25 Intelejen

Pemerintah Kota Malang berkomitmen mencegah celah gangguan sekecil apapun yang berpotensi terjadi dalam tahapan pelaksanaan Pemilu 2019. Antisipasinya, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) telah menyiapkan sebanyak lima Intelejen bakal disebar di setiap kecamatan atau sebanyak 25 orang se Kota Malang. Mantan Kepala Bakesbangpol Kota Malang, Indro Ardoyo, saat mengakhiri…

Read more