Sebuah kotak hitam berlapis lakban hitam yang diduga bom ditemukan di depan pintu Kantor Pusat Yayasan Karmel Jalan Songgoriti 28 Sarangan, Malang, Rabu (20/4). Benda mencurigakan seukuran kotak kardus paketan yang sengaja ditaruh oleh seseorang itu diketahui pertama kali oleh bapak Hudi (45) salah satu Penghuni Majelis Pendidikan Katolik, Keuskupan…