BERITA

Warga Betek Demo Tolak Pemberlakuan Jalan Satu Arah Selama 24 jam

Warga Betek turun ke Jalan lagi di sepanjang jalan Maijen Panjaitan sampai pertigaan jalan Bogor – Dinoyo guna melakukan aksi demo menolak satu jalur kepada Wali Kota Malang, H.Moh Anton, Senin (13/10/2014). Mereka menuntut agar jalur tersebut dikembalikan seperti semula dikarenakan jalan satu arah itu sangat merugikan perekonomian warga sekitar…

Read more
BERITA

Kebun Tebu di Kawasan Bumiayu Terbakar

Kebun tebu sekitar 10 hektar di kawasan Bumiayu dan Arjowinangun yang hanya terbelah jalanan kecil di Jl Parseh Jaya, Kelurahan Bumiayu, Kecamatan Kedungkandang, Minggu (5/10) siang, hangus terbakar. Untungnya, saat itu petugas PMK Kota Malang di batu Tim Reaksi Cepat (TRC) Bakesbang pol segera bertindak cepat dalam melakukan pemadaman, hingga…

Read more
BERITA

Dua Elemen PMII - GIPSI Lakukan Aksi Penolakan Pilkada Tak Langsung

Undang-Undang Pemilihan Umum Kepala Daerah (RUU Pilkada) tak langsung atau melalui DPRD (Dewan Perwakilan Rakyat Daerah) saat ini mengundang perhatian masyarakat Indonesia serta banyak mendapat penolakan dari berbagai pihak. Seperti halnya di Kota Malang, dua elemen mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Independen Perlawanan Sipil Indonesia (GIPSI) dan Pergerakan Mahasiswa Islam…

Read more
BERITA

Sambut Pengesahan RUU Keperawatan Gelar Aksi Simpatik

Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Ikatan Mahasiswa Keperawatan Malang (ILMKM) melakukan aksi simpatik dengan membawa poster dan orasi untuk menyambut pengesahan RUU Keperawatan depan Balaikota Malang, Kamis (25/9/2014) kemarin sore. Pendemo mengawali aksinya dengan longmarch dari kawasan Jalan Semeru menuju Balaikota Malang. Di bawah cuaca panas, calon perawat ini mengapresiasi…

Read more
BERITA

Balaikota Malang di Serbu Dua Aksi Demo

Mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kota Malang sudah dua kali ini menggelar aksi di depan Balaikota Malang. “Kita sudah kedua kalinya aksi mendesak Pemerintah Kota Malang mencabut izin tempat hiburan yang menampilkan tarian striptis. Tapi, Wali Kota Malang hanya pemberi harapan palsu,” kata koordinator aksi, Samawi alias…

Read more
BERITA

Persewaan Motor Trail Kaldera Adventure Terbakar

Kebakaran di Kota Malang terjadi lagi kali ini menimpa Persewaan motor trail Kaldera Adventure, di Jalan Melati 14 Malang, Senin, (22/9/2014) pagi kemarin. Sebanyak dua belas unit motor trail ludes dan tinggal kerangka. Kerugian akibat kejadian itu, mencapai ratusan juta. Satu unit motor trail yang terbakar, harganya mencapai Rp 25…

Read more
BERITA

HMI Demo, Menuntut Pemkot Menutup Koraoke Bermasalah

Klojen – Politik – Puluhan aktivis Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Malang terlibat aksi saling dorong dengan aparat kepolisian Polres Malang Kota yang melakukan penjagaan pintu pagar Kantor Balaikota Malang, Kamis (18/9) siang kemarin. Diantara mereka pun sempat marah karena permintaan untuk ditemui pejabat tidak segera dipenuhi. Berbeda dengan ketika…

Read more
BERITA

Murid SD Gadang IV Hanyut Di Sungai

Gadang – Bencana Sosial – Jenazah korban hanyut di Sungai Brantas, Jalan Gadang Gg. 21 A Gadang Malang, Hengki Sampurno alias Yanto (11) akhirnya ditemukan oleh Tim SAR Gabungan Kota Malang, Jumat (19/9/2014). Jasad Yanto ditemukan di Sungai Brantas di Jalan Babatan Gg. 2 Lokasi penemuan jenazahnya sekitar lima kilometer…

Read more
BERITA

Warga Pribumi Demo Tolak Tarian Telanjang

Puluhan warga Kota Malang yang tergabung dalam Pergerakan Rakyat Islam Berjuang untuk Maslahat Indonesai (Pribumi) menggelar aksi demo di depan Balaikota Malang, Senin (15/9/2014). Aksi tersebut dilakukan untuk mendesak Pemkot Malang dan DPRD Kota Malang agar segera menutup tempat hiburan yang menampilkan aksi pornogradi. Ketua LSM Pribumi, Haris Budi Kuncahyo…

Read more
BERITA

Komdi Gelar Demo Menolak Pilkada Tak Langsung

Sebanyak 70 mahasiswa menggunakan “topeng bersedih” menggelar aksi di depan Balaikota Malang, Senin (15/9/2014), pukul 10.30 WIB. Aksi itu digelar sebagai bentuk kekecewaan atas Rancangan Undang-Undang Pemilihan kepada daerah (RUU Pilkada). Selain orasi, para mahasiswa juga menggelar aksi treatrikal dengan mengelilingi taman Tugu Kota Malang yang berada di depan gedung…

Read more